Update Penyaluran Bansos PKH Februari 2025, NIK e-KTP Anda Berhak Terima Saldo Dana dari Pemerintah Rp750.000 Khusus untuk KPM Ini

Kamis 06 Feb 2025, 18:17 WIB
Bansos PKH akan segera disalurkan pemerintah kepada pemegang NIK e-KTP terdaftar. (Sumber: Poskota/Santi Santika)

Bansos PKH akan segera disalurkan pemerintah kepada pemegang NIK e-KTP terdaftar. (Sumber: Poskota/Santi Santika)

"Keterangan status di SIKS-NG Belum SI, dan yang terpantau bank penyalurnya adalah Bank Rakyat Indonesia atau BRI," ungkapnya, 6 Februari 2025.

Lebih lanjut Naura Vlog menjelaskan bahwa jika proses tersebut berjalan lancar, maka dalam waktu dekat antara 1 hingga 7 hari ke depan bisa berlanjut ke tahap Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D).

Oleh karena itu, bagi KPM bansos PKH penting untuk memeriksa status nama penerima bantuan melalui pendamping sosial atau aplikasi resmi cek bansos Kemensos.

Baca Juga: Saldo Dana Rp400.000 dari Program Bantuan Sosial BPNT Alokasi Januari dan Februari 2025 Kapan Cair? Cek Jadwal Penyalurannya di Sini

Pastikan NIK e-KTP atas nama Anda sudah masuk dalam daftar final closing, karena hanya mereka yang terdaftar yang akan menerima pencairan pada tahap pertama di tahun 2025.

Berita Terkait

News Update