Ingat, bukan kemakmuran segolongan orang semata, seperti dikatakan Pak Harmoko dalam kolom “Kopi Pagi” di media ini.
Zaman berganti tak bisa dihindari, alih generasi sudah pasti terjadi, tetapi semangat menjaga, merawat, dan mengelola kekayaan alam demi kemakmuran rakyat tidak boleh berhenti.
Itulah semangat kebangsaan yang harus ditumbuhkembangkan oleh kita semua, siapa pun dia, di mana pun berada, apa pun profesinya, lebih – lebih mereka yang telah diberi amanah oleh rakyat. (Azisoko).