Yang penting, pastikan kamu memilih gambar yang benar. Karena jika salah, kamu harus menonton iklan dan mengulang permainan dari awal.
Penggunaan WiFi
Bagi kamu yang tidak ingin kuota internet cepat habis, lebih disarankan untuk menggunakan WiFi saat bermain game penghasil uang langsung ke DANA ini.
Hal ini akan mengurangi penggunaan kuota, karena game apk penghasil uang tersebut biasanya melibatkan iklan, yang akan muncul setiap kali kalian gagal.
Menarik Saldo
Untuk melakukan penarikan saldo, cukup klik ikon cash di pojok kanan atas aplikasi dan pilih cairkan ke e-wallet DANA.
Baca Juga: SELAMAT! Anda Dapat Saldo DANA Gratis Rp300.000 dari Nonton Video, Simak Cara Klaimnya di Sini
Pilih opsi penarikan yang sesuai dengan jumlah saldo yang kamu miliki, mulai dari Rp100 hingga Rp100.000.
Semakin lama kamu bermain, semakin banyak uang gratis yang bisa kamu dapatkan.
Pada awalnya, kamu mungkin hanya mendapatkan saldo kecil, tetapi jika terus bermain, nominalnya akan bertambah seiring waktu.
Itulah informasi seputar cara dapat uang gratis lewat game penghasil saldo DANA.
Ayo coba game-nya ini dan buktikan sendiri keuntungannya.
DISCLAIMER: Artikel ini tidak menjamin keberhasilan Anda untuk mendapatkan saldo DANA gratis dari aplikasi penghasil uang. Namun hanya menginformasikan bagaimana cara mendapatkan dan mengklaimnya.