Bitcoin Mengalami Lonjakan 141,7 Persen di Era Trump, Simak Aplikasi Trading Kripto Terbaik 2025

Rabu 05 Feb 2025, 16:08 WIB
Bitcoin mencetak rekor harga tertinggi baru setelah pelantikan Trump. (Sumber: Poskota/Yusuf Sidiq)

Bitcoin mencetak rekor harga tertinggi baru setelah pelantikan Trump. (Sumber: Poskota/Yusuf Sidiq)

Baca Juga: Cara Memulihkan Akun WhatsApp yang Diblokir, Begini Langkah-langkahnya!

2. Pintu

Pintu cocok untuk pemula dengan lebih dari 300+ koin kripto dan fitur unggulan:

  • Web3 Wallet dengan teknologi Multi-Party Computation (MPC).
  • Price Alert untuk pemberitahuan harga otomatis.
  • Pro Futures dengan leverage hingga 25x.

3. Indodax

Sebagai salah satu platform tertua, Indodax memiliki lebih dari 410+ koin kripto dengan fitur unggulan:

  • Dukungan Trading View & Web Trading.
  • Indodax Prioritas dengan biaya transaksi lebih rendah.
  • Crypto Earn untuk mendapatkan bunga dari aset kripto.

4. Tokocrypto

Bermitra dengan Binance, Tokocrypto menawarkan lebih dari 340+ koin dan fitur seperti:

  • Crypto Earn untuk penghasilan pasif.
  • Order Book & Advanced Orders.
  • Program Tokocrypto VIP dengan biaya lebih rendah.

5. Reku

Reku terkenal dengan layanan Reku VIP OTC serta fitur unggulan:

  • Packs, memungkinkan pembelian aset kripto dalam kategori tertentu.
  • Crypto Staking untuk mendapatkan bunga dari aset digital.
  • Keamanan berlapis dengan 2FA dan Google Authenticator.

Pelantikan Donald Trump sebagai presiden AS membawa dampak besar bagi industri kripto. Dengan meningkatnya dukungan regulasi dan minat investor, Bitcoin serta aset digital lainnya berpotensi mencapai ATH baru di tahun 2025.

Bagi investor dan trader, memilih platform yang tepat seperti Pluang, Pintu, Indodax, Tokocrypto, atau Reku dapat menjadi kunci untuk memaksimalkan keuntungan di era baru investasi digital.

Berita Terkait

News Update