Begini Kondisi Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun yang Tewaskan 8 Orang

Rabu 05 Feb 2025, 10:24 WIB
Sebuah truk tronton bermuatan galon air mineral mengalami rem blong dan menghantam Gerbang Tol Ciawi 2 menyebabkan 8 orang meninggal dunia dan belasan orag luka-luka. (Sumber: Capture Video Netizen)

Sebuah truk tronton bermuatan galon air mineral mengalami rem blong dan menghantam Gerbang Tol Ciawi 2 menyebabkan 8 orang meninggal dunia dan belasan orag luka-luka. (Sumber: Capture Video Netizen)

1. Kendaraan Truck Tronton No. Pol : B-9235-PYW.

2. Kendaraan Toyota Putih No. Pol. : XXXX (terbakar)

3. Kendaraan Daihatsu Sigra No. Pol. : XXXX (terbakar

4. Kendaraan Toyota Avanza No. Pol. : XXXX

5. Kendaraan Toyota Innova Reborn No. Pol. : B-2612-TRX

6. Kendaraan Honda Jazz No. Pol. : F-1143-AK

7. Kendaraan Daihatsu Xenia No. Pol. : B-1381-BFY

Identitas pengendara/pengemudi:

1. Kendaraan Truck Tronton No. Pol : B-9235-PYW. atas nama Bendi Wijaya

NIK : 320225060394001

Alamat : Kp. Bangkong Reong RT 4/07 Benda cicurug

TTL : Sukabumi 06 03 1994

Berita Terkait
News Update