Sebagai platform berbagi video, yaitu TikTok menawarkan program referral yang memungkinkan pengguna mendapatkan poin dengan mengundang teman.
Selain itu, Anda juga bisa mendapatkan koin dari menonton video atau melakukan pencarian di aplikasi TikTok.
Koin yang Anda dapatkan bisa ditukarkan menjadi uang tunai melalui rekening bahkan dompet elektronik seperti DANA.
Baca Juga: Klaim Saldo Gratis Rp115.000 dari Aplikasi Penghasil Uang, Simak Cara Mudah Mendapatkannya!
2. Tap Coin
Anda bisa mendapatkan uang dari bermain game dan mengisi survei dari aplikasi Tap Coin. Lebih untungnya, penghasilan ini bisa dicairkan ke e-wallet.
Dalam aplikasi ini terdapat 1.000 lebih game populer yang bisa Anda coba untuk mengisi waktu luang. Aplikasi ini bisa Anda temukan di Play store atau tempat pembelian aplikasi lain.
3. Google Opinion Rewards
Aplikasi dari Google ini memungkinkan Anda mendapatkan saldo gratis hanya dengan mengisi survei dan mengumpulkan poin yang bisa ditukar dengan saldo DANA.
Pastikan saat mendaftar akun, Anda mengisi identitas dengan lengkap agar Anda bisa mendapatkan banyak tawaran survei yang sesuai dengan minat dan gaya hidup Anda.
Untuk bisa menggunakan aplikasi-aplikasi tersebut, Anda perlu mengunduh aplikasi di Google Play Store atau App Store.
Setelah aplikasi terunduh, lakukan proses pendaftaran menggunakan nomor telepon atau email, dan ikuti petunjuk yang diberikan oleh masing-masing aplikasi.
Jangan lupa untuk selalu membaca syarat dan ketentuan setiap aplikasi. Penting bagi Anda untuk memahami cara kerja setiap aplikasi agar bisa maksimal dalam mengumpulkan poin atau koin.