Vadel Badjideh Jadi Saksi dalam Laporan Ayahnya terhadap Nikita Mirzani

Senin 03 Feb 2025, 14:59 WIB
Vadel Badjideh dan kuasa hukumnya, Razman Arif Nasution mendatangi Polres Jakarta Selatan.(Tangkap Layar YouTube/Intens Investigasi)

Vadel Badjideh dan kuasa hukumnya, Razman Arif Nasution mendatangi Polres Jakarta Selatan.(Tangkap Layar YouTube/Intens Investigasi)

"Ya bokap kan enggak tahu apa-apa. Bokap soalnya enggak mengikuti masalah gue sama LM. Jadi makanya dari gue (keterangannya)," kata Vadel.

Sebagai informasi, ayah Vadel melaporkan Nikita Mirzani atas dugaan pencemaran nama baik dengan nomor perkara LP/B/3098/X/2024/SPKT/POLRES METRO JAKSEL/POLDA METRO JAYA.

Dalam laporannya, Umar telah menyertakan sejumlah bukti kepada polisi termasuk sebuah flashdisk, tangkapan layar dan rekaman yang memperlihatkan dugaan pencemaran nama baik oleh Nikita.

Berita Terkait
News Update