Tangis Diah Pecah, Selamatkan Ijazah Anak yang Terendam Banjir di Jakarta Barat

Jumat 31 Jan 2025, 20:40 WIB
Diah (kanan) menangis sambil mengeringkan ijazah anaknya yang terendam banjir di pengungsian Masjid An Nur, Cengkareng, Jakarta Barat, Jumat, 31 Januari 2025. (Sumber: Poskota/Pandi Ramedhan)

Diah (kanan) menangis sambil mengeringkan ijazah anaknya yang terendam banjir di pengungsian Masjid An Nur, Cengkareng, Jakarta Barat, Jumat, 31 Januari 2025. (Sumber: Poskota/Pandi Ramedhan)

Diah tak kuasa menahan tangis, sebab anaknya yang saat ini masih berada di Jawa Tengah itu sempat menanyakan kabar ijazahnya.

"Anak saya nanyain, ijazah masih bisa selamat gak, makanya ini saya langsung ambil," katanya

Saat ini Diah dan anak laki-lakinya mengungsi di Masjid An Nur. Sudah tiga hari ini ia berada di pengungsian karena rumahnya masih tergenang air.

Berita Terkait
News Update