3 Cara Lakukan Penghematan Baterai pada Laptop Windows

Jumat 31 Jan 2025, 14:03 WIB
3 cara untuk menghemat baterai windows. (Sumber: Pexels/Christina Morillo)

3 cara untuk menghemat baterai windows. (Sumber: Pexels/Christina Morillo)

Baca Juga: Kenali Penyebab dan Tips Mudah Atasi Laptop Overheating Saat Digunakan

Ada dua cara utama untuk mengontrol kecerahan layar:

Tombol keyboard: pada keayboard sudah terdapat tombol yang bisa digunakan untuk mengatur kecerahan layar pada laptop.

Pintasan pengaturan: pada pintasan pengaturan yang biasanya terletak pada sisi kanan bawah juga bisa digunakan untuk mengatuur kecerahan layar.

3. Non aktifkan bluetooth

Baca Juga: Atasi Masalah Laptop Tidak Tersambung Wifi, Lakukan Langkah-Langkah Mudah Ini!

Jika Anda tidak menggunakan bluetooth, maka sebaiknya non aktifkan fitur tersebut agar tidak menguras baterai saat penggunaan.

Berita Terkait
News Update