Pencairan Bantuan Sosial PKH dan BPNT Tahun 2025: Berikut Jadwal, Nominal, dan Kriteria Penerima Cek Selengkapnya

Rabu 29 Jan 2025, 14:35 WIB
Pencairan bantuan sosial PKH dan BPNT tahun 2025 (Sumber: Poskota/Insan Sujadi)

Pencairan bantuan sosial PKH dan BPNT tahun 2025 (Sumber: Poskota/Insan Sujadi)

Dalam setiap tahap penyaluran, akan ada penerima baru yang memenuhi syarat dan penerima lama yang sudah tidak memenuhi kriteria akan dicoret dari daftar penerima.

Bagi masyarakat yang merasa memenuhi syarat sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM), peluang mendapatkan bantuan tetap terbuka, baik bagi penerima lama maupun yang baru terdaftar.

Pemerintah telah merancang skema penyaluran bantuan sosial PKH dan BPNT untuk tahun 2025 dengan tetap memperhatikan ketepatan sasaran.

Pencairan tahap pertama direncanakan pada Februari 2025, sementara besaran nominal bantuan tetap mengacu pada komponen penerima yang telah ditetapkan.

Untuk memastikan kelayakan sebagai penerima, masyarakat diimbau untuk terus memperbarui data mereka di DTKS dan mengikuti informasi resmi dari pemerintah.

Berita Terkait

News Update