Sopir Mobil Kecelakaan Beruntun di Jatinangor Negatif Narkoba

Selasa 28 Jan 2025, 12:54 WIB
Kecelakaan beruntun di Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat pada Senin, 27 Januari 2025. (Sumber: Tangkap Layar Instagram/@jabodetabek24info)

Kecelakaan beruntun di Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat pada Senin, 27 Januari 2025. (Sumber: Tangkap Layar Instagram/@jabodetabek24info)

Kemudian, PA juga menabrak NS yang sedang mencuci sepeda motornya di lokasi dan mengalami patah di kaki kanan dan tangan kiri. Mobil Grand Max pun menjadi korban kecelakaan mobil sedan merah.

"Mobil merah terbang dan menabrak juru parkir AS yang sedang duduk di sekitar tiang bank. Korban terseret hingga terjepit dan meninggal di lokasi," katanya.

Kini, 3 orang termasuk pengemudi mobil dan tukang parkir yang tewas dievakuasi dan masih berada di rumah sakit. Sementara, dua korban lainnya sudah dipulangkan ke rumah masing-masing.

Baca Juga: Polisi Selidiki Aksi Balap Liar yang Sebabkan Kecelakaan Beruntun di Sleman

Hingga saat ini, polisi masih mendalami kecelakaan tersebut dan sudah mengamankan sejumlah kendaraan yang terlibat serta meminta keterangan kepada PA.

Berita Terkait
News Update