Baca Juga: Waspada! Ini Cara Cek dan Hentikan Penyadapan HP Anda dari Jarak Jauh
Cara Menolak Otomatis Panggilan dari Nomor Tidak Dikenal
Melansir dari kanal YouTube MDTresno pada Senin, 27 Januari 2025, berikut adalah cara yang dapat Anda lakukan dengan mudah untuk memblokir panggilan tidak dikenal:
- Buka Hp Anda
- Klik Logo 'Telfon'
- Pilih 'Pengaturan' di Pojok Kanan Atas
- Pilih 'Daftar Blokir'
- Aktifkan 'Daftar Blokir'
- Pilih 'Daftar Blokir Panggilan'
- Pilih 'Tidak Diizinkan' pada Panggilan Tak Dikenal
- Selesai.
Dengan melakukan beberapa langkah cara di atas, Anda dapat terhindar dari panggilan ataupun SMS dari promosi Pinjol atau nomor yang tidak dikenal dengan mudah.
Demikian informasi seputar cara blokir panggilan dari nomor tidak dikenal yang dapat Anda simak dan coba. Semoga bermanfaat.
Disclaimer: Anda bisa menonaktifkan fitur ini dengan mudah menggunakan cara yang sama dengan di atas.