Cara Menghemat Baterai HP Xiaomi, Simpel Tapi Ampuh

Senin 27 Jan 2025, 16:56 WIB
Optimalkan daya baterai HP Xiaomi Anda dengan tips simpel untuk penggunaan yang lebih lama dan awet. (Sumber: Pinterest)

Optimalkan daya baterai HP Xiaomi Anda dengan tips simpel untuk penggunaan yang lebih lama dan awet. (Sumber: Pinterest)

POSKOTA.CO.ID - Baterai yang cepat habis bisa menjadi masalah besar bagi pengguna HP Android, salah satunya Xiaomi.

Terutama saat sedang asyik bermain game atau melakukan aktivitas penting lainnya.

Tentu saja, hal ini bisa mengganggu kenyamanan dan produktivitas kita.

Namun, jangan khawatir. Ada beberapa cara simpel tapi ampuh yang bisa Anda coba untuk menghemat baterai HP Xiaomi.

Baca Juga: Cara Menjaga Hp Agar Lebih Awet, Jangan Panik!

Berikut pembahasan mengenai tips dan trik yang bisa membuat baterai ponsel Anda lebih awet.

Tentunya tanpa perlu mengorbankan performa atau kenyamanan penggunaan sehari-hari seperti dikutip dari kanal YouTube sugeng setiawan.

1. Matikan Auto Start Aplikasi

Cara pertama untuk menghemat baterai di HP Xiaomi adalah dengan mematikan fitur auto start (mulai otomatis) pada aplikasi.

Fitur ini memungkinkan aplikasi untuk berjalan otomatis saat HP dinyalakan.

Namun hal ini bisa mengonsumsi banyak baterai jika ada terlalu banyak aplikasi yang aktif di latar belakang.

Berikut langkah-langkah untuk mematikan auto start aplikasi:

Berita Terkait

Cara Blokir Iklan di HP Android

Senin 27 Jan 2025, 09:31 WIB
undefined

Cara Lihat Password WiFi di HP Android

Senin 27 Jan 2025, 15:57 WIB
undefined
News Update