Saldo Dana Rp750.000 dari Subsidi Bansos PKH Tahap 1 Menyasar Pemilik NIK e-KTP Terdaftar di DTKS, Periksa Kategori Penerimanya

Minggu 26 Jan 2025, 22:00 WIB
Bansos PKH 2025 siap salurkan subsidi dengan saldo Rp750.000 setiap tiga bulan sekali bagi pemilik NIK e-KTP terdaftar di DTKS. (Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Kemensos)

Bansos PKH 2025 siap salurkan subsidi dengan saldo Rp750.000 setiap tiga bulan sekali bagi pemilik NIK e-KTP terdaftar di DTKS. (Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Kemensos)

Meskipun proses pencairan bantuan PKH tahap pertama 2025 belum dilaksanakan, mekanisme pencairan dapat dipantau melalui aplikasi SIKS-NG.

Saat ini, informasi yang tertera menunjukkan periode salur untuk Januari, Februari, dan Maret 2025.

Namun, rincian lebih lanjut mengenai pencairan apakah melalui KKS atau PT Pos Indonesia masih belum diumumkan.

Sedangkan proses pencairan saldo dana bansos PKH kemungkinan akan dilakukan pada bulan Februari atau Maret 2025, tepat sebelum memasuki bulan Ramadan.

Sekian informasi mengenai penyaluran bansos PKH tahap 1 dengan subsidi saldo dana sebesar Rp750.000.

Berita Terkait

News Update