Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi via Nomor HP, Inilah Infonya

Minggu 26 Jan 2025, 08:15 WIB
Cara login WhatsApp tanpa kode verifikasi via nomor HP. (Canva)

Cara login WhatsApp tanpa kode verifikasi via nomor HP. (Canva)

POSKOTA.CO.ID - Pengguna WhatsApp jika nomor HP anda sudah rusak atau hilang saat hendak login tak perlu khawatir, sebab ada cara lain jika ingin login WhatsApp tanpa perlu nomor HP.

Caranya sangat mudah ada cara alternatif yang bisa dicoba oleh pengguna WhatsApp saat ingin login tapi nomor HP rusak.

Dilansir dari channel YouTube makin viral menyebutkan ada alternatif cara lain jika ingin login WhatsApp tanpa nomor HP.

Baca Juga: Hati-Hati WhatsApp Disadap! Gunakan 5 Tips yang Ada Di Sini

Untuk proses login WhatsApp diperlukan kode verifikasi sebelum mengaktifkan kembali akun WhatsAppnya.

Inilah Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi via Nomor HP

1. Buka aplikasi WhatsApp yang baru di download.

Baca Juga: 5 Cara Pulihkan Kontak WhatsApp yang Hilang di HP Android

2. Masukkan nomor HP yang sudah rusak ke akun WhatsApp anda.

3. Setelah itu, akan muncul masukkan kode verifikasi, namun karena nomor HP sudah rusak dan tidak bisa terima kode verifikasi.

Pengguna bisa klik di bawah tulisan "perlu bantuan untuk mendapatkan kode?".

Baca Juga: Cara Memulihkan Akun WhatsApp yang Diblokir Karena Spam, Cek di Sini!

Berita Terkait
News Update