Hago merupakan aplikasi yang menyediakan game seru. Kamu dapat memainkannya secara bersama-sama maupun sendiri.
Platform ini juga dapat digunakan sebagai media sosial untuk berkomunikasi dengan penggna lain melalui suara atau obrolan singkat.
Uang gratis bisa kamu dapatkan dari Hago dengan cara mengundang teman, memenangkan pertandingan, atau menyelesaikan misi tertentu lainnya.
3. BuzzBreak
BuzzBreak menawarkan imbalan kepada penggunanya setelah membaca berita atau menonton video.
Baca Juga: Klaim Saldo DANA Gratis Rp45.000 dari Aplikasi Penghasil Uang Berikut Ini!
Setiap aktivitas yang kamu lakukan dari aplikasi ini bisa menghasilkan koin yang dapat ditukarkan menjadi uang.
Imbalan tersebut akan masuk ke rekening penguna atau dompet elektronik yang terdaftar.
Itulah ada tiga contoh aplikasi penghasil uang dan masih banyak lagi lainnya. Kamu bisa mengunduhnya secara gratis di App Store atau Play Store.
Disclaimer: Poskota tidak menjamin kamu mendapatkan uang dengan cara yang singkat. Pastikan kamu konsisten dalam menyelesaikan tugas dari aplikasi yang dimainkan.