POSKOTA.CO.ID - Banyak aplikasi menawarkan peluang untuk mendapatkan uang gratis atau saldo DANA secara cuma-cuma.
Salah satu contohnya adalah SnackVideo, yang memberikan kesempatan pengguna baru untuk memperoleh saldo DANA gratis hingga Rp100.000 hanya dengan mendaftar.
Beragam misi sederhana yang disediakan aplikasi ini memungkinkan kamu mengumpulkan saldo secara gratis.
Bahkan, pengguna baru bisa mengumpulkan hingga Rp100.000 dalam waktu singkat, cukup dalam satu hari!
Baca Juga: Sekali Klik Terima DANA hingga Rp100.000 di Dompet Elektronik, Coba Sekarang!
Cara Mendapatkan Rp100.000 dari Snack Video
Snack Video menghadirkan berbagai program menarik untuk para pengguna, terutama mereka yang baru bergabung.
Berikut adalah panduan mengumpulkan koin yang dapat ditukar menjadi uang tunai:
1. Program Bonus untuk Pengguna Baru
Snack Video memberikan bonus koin besar kepada pengguna baru. Berikut langkah-langkahnya:
• Instal aplikasi Snack Video lewat Play Store atau App Store.
• Daftarkan akun baru menggunakan nomor telepon, email, atau akun media sosial.
• Masukkan kode referal (jika tersedia) untuk mendapatkan bonus tambahan.