Daftar Bansos Khusus Anak Sekolah yang Cair Tahun 2025, Cek di Sini!

Selasa 21 Jan 2025, 15:07 WIB
Daftar Bansos Khusus Anak Sekolah yang Cair Tahun 2025, Cek di Sini! (Sumber: Poskota/ Bilal Nugraha Ginanjar)

Daftar Bansos Khusus Anak Sekolah yang Cair Tahun 2025, Cek di Sini! (Sumber: Poskota/ Bilal Nugraha Ginanjar)

Baca Juga: Jadwal Pencairan Bansos PKH, BPNT, dan PIP 2025

4. PKH khusus anak sekolah

Program Kartu Harapan (PKH) juga menyediakan bansos yang diberikan kepada anak sekolah.

Besaran bantuan yang akan diterima pun beragam sesuai dengan jenjang yang ditempuh.

SD/sederajat: Rp900.000 per tahun

SMP/sederajat: Rp1.500.000 per tahun

SMA/sederajat: Rp2.000.000 per tahun

Itulah 4 bansos pendidikan untuk anak sekolah di Indonesia.

 

Berita Terkait

News Update