Cara Cek Melihat Status WhatsApp Orang Lain yang Disembunyikan

Senin 20 Jan 2025, 09:36 WIB
Cara cek melihat status WhatsApp orang lain yang disembunyikan online atau tidak. (Canva)

Cara cek melihat status WhatsApp orang lain yang disembunyikan online atau tidak. (Canva)

POSKOTA.CO.ID - Saat pengguna WhatsApp hendak chat seseorang namun status WhatsApp yang dituju disembunyikan. Hal itu membuat anda bingung status WhatsApp masih aktif atau sudah tak aktif.

Menjumpai chat WhatsApp orang yang disembunyikan yang tidak diketahui apakah online atau sedang tidak aktif bisa kalian ketahui dengan cara mudah di bawah ini.

Memang aplikasi WhatsApp menyediakan fitur untuk menyembunyikan status WhatsApp sedang online atau tidak. Tentunya pengguna juga bisa mengetahui dengan cara mudah.

Baca Juga: Jangan Asal Klik! 6 Ciri Penipuan di WhatsApp Ini Bisa Membahayakan Anda, Berikut Tips Menghindariya

Dilansir dari channel YouTube @tutorInd ada cara mudah mengetahui atau melihat status WhatsApp orang lain online yang disembunyikan.

Untuk mengetahui status WhatsApp orang lain sedang online yang disembunyikan saat pengguna hendak chat teman, saudara. Namun status WA online disembunyikan tanpa kalian mengetahuinya.

Berikut Ini Cara Mengetahui Status WhatsApp Online Orang Lain yang Disembunyikan

Baca Juga: Tips Mendapatkan Kode Verifikasi WhatsApp Saat Roaming Aktif

1. Buat grup WA dan undangan teman yang ingin dilihat status WA sedang online atau tidak yang disembunyikan.

2. Setelah itu jika teman atau pasangan kalian klik grup tersebut, ada tanda centang 2 berwarna biru.

Hal itu menandakan bahwa status WA teman atau pasangan anda sedang online namun khusus disembunyikan dan tak mau bales chat dari kalian.

Baca Juga: Jangan Asal Klik! 6 Ciri Penipuan di WhatsApp Ini Bisa Membahayakan Anda, Berikut Tips Menghindariya

Berita Terkait

News Update