Penggunaan DTSEN Dalam Distribusi Bansos Diharapkan Lebih Tepat Sasaran

Minggu 19 Jan 2025, 08:49 WIB
Penggunaan DTSEN dalam penyaluran bansos diharapkan lebih tepat sasaran. (Sumber: Pinterest)

Penggunaan DTSEN dalam penyaluran bansos diharapkan lebih tepat sasaran. (Sumber: Pinterest)

DTSEN akan mengintegrasikan berbagai data dari berbagai sumber, seperti Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), P3KE, dan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek).

Baca Juga: Jika Anda Ingin Mengecek Dana Bansos dari Pemerintah, Begini Caranya

Dengan integrasi data yang lebih baik, diharapkan penyaluran Bansos dapat lebih tepat sasaran dan efisien, sehingga membantu masyarakat yang benar-benar membutuhkan.

Melalui kebijakan ini, pemerintah berharap dan memastikan bansos sampai kepada yang berhak dan layak.

Berita Terkait

News Update