Memori Hp Anda Penuh? Begini Cara Mengatasinya

Minggu 19 Jan 2025, 06:24 WIB
Segera atasi permasalahan memori hp yang penuh. (Sumber: Pexels/Andrey Matveev)

Segera atasi permasalahan memori hp yang penuh. (Sumber: Pexels/Andrey Matveev)

Cache merupakan data sementara yang disimpan dengan tujan mempercepat akses aplikasi. Namun, jika dibiarkan menumpuk maka dapat membebani memori hp.

Untuk mengatasi hal tersebut, Anda dapat membersihkannya secara rutin sehingga dapat membantu mengosongkan ruang tanpa menghapus data penting.

Caranya cukup mudah, Anda bisa mengikuti petunjuk berukut: Masuk ke halaman utama hp > Tekan lama ikon aplikasi > Info > Pemakaian ruang atau Penyimpanan > Hapus Cache.

Baca Juga: Jangan Asal! Begini Cara Charge Hp di Mobil, Cek Tipsnya di Sini

2. Manfaatkan Penyimpanan Cloud

Penyimpanan cloud merupakan layanan yang memungkinkan pengguna untuk menyimpan data di server yang berada di luar lokasi pengguna.

Beberapa contoh layanan penyimpanan cloud yang dapat Anda gunakan di antaranya Google Drive, iCloud, atau OneDrive.

Dengan memanfaatkan layanan ini, kapasitas penyimpanan jadi lebih elastis, Anda juga bisa mengakses data kapan saja dan di mana saja, serta mudah berbagi file dengan orang lain.

4. Tambahkan Memori Eksternal

Memori eksternal merupakan perangkat keras yang berfungsi untuk menyimpan data di luar memori utama hp.

Cara lain untuk mengatasi penyimpanan penuh adalah dengan menambahkan memori eksternal.

Dengan cara ini, Anda dapat mengamankan file-file penting di tempat lain tanpa mengurangis space memori internal.

Itu dia ada empat cara yang dapat Anda lakukan untuk mengatasi memori hp penuh. Semoga membantu.

Berita Terkait

Cara Gunakan WhatsApp Web di HP

Sabtu 18 Jan 2025, 23:43 WIB
undefined

News Update