POSKOTA.CO.ID - Segera lindungi perangkat Android Anda dengan menghapus virus dijamin ampuh.
Ponsel Android Anda dapat terinfeksi virus atau malware yang dapat mengganggu kinerja, mencuri data pribadi, atau bahkan merusak perangkat Anda.
Virus ini sering kali masuk ke ponsel melalui aplikasi yang tidak terpercaya, situs web yang berbahaya, atau link phishing.
Saat ingin melakukan browsing atau aktivitas online di HP seringkali terganggu dan tidak nyaman.
Ponsel Anda terinfeksi virus, penting untuk segera menghapusnya agar perangkat tetap aman dan berfungsi dengan optimal.
Baca Juga: 2 Cara Ampuh Blokir Iklan di HP Android!
Diketahui dari kanal YouTube NANO KOM, biasanya virus di Hp itu kebanyakan datangnya dari browser misalnya browser chrome dan bayak lagi.
Berikut ini adalah cara-cara yang dapat Anda lakukan untuk menghapus virus di HP Android.
Cara Menghapus Virus HP Android
1. Masuk ke Mode Aman (Safe Mode)
Mode Aman memungkinkan Anda menggunakan HP tanpa aplikasi pihak ketiga berjalan. Langkah ini efektif untuk mencegah virus aktif
2. Uninstall Aplikasi yang Mencurigakan