“Tidak semua yang masuk DTKS itu dapat PKH dan BPNT karena penerima PKH dan BPNT itu juga ada kuota. Kuota per tahun PKH itu hanya 10 juta keluarga. Jadi, di DTKS itu diambil dari tingkat kemiskinan yang paling rendah yakni dacil satu,” kaga SUKRON CHANNEL, dikutip dari video yang diunggah pada Sabtu, 18 Januari 2025.
Kemudian perlu dicatat juga bahwa pemerintah akan melakukan verifikasi atau pemukhtahiran data yang masih layak atau tidak layak menerima Bansos PKH dan PKH agar pencairan dapat tepat sasaran.
“Harus dilakukan verifikasi kelayakan dan memutakhirkan agar bantuan dari pusat ini bisa tepat sasaran karena setiap hari itu datanya pasti menangis, ada pergerakan, pasti ada perubahan,” lanjut dia.
Cara Cek Penerima Bansos PKH dan BPNT 2025
Anda bisa cek staus penerima Bansos PKH dan BPNT dengan cara mengakses DTKS , cukup menggunakan hp dengan langkah-langkah berikut ini:
- Masuk halaman resmi cekbansos.kemensos.go.id
- Pilih data wilayah mulai dari provinsi, kanupaten/kota, kecamatan, dan desa sesuai KTP
- Isi nama sesuai KTP
- Verifikasi kode captcha
- Klik ‘Cari Data’
- Status akan muncul
Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait penerima Bansos PKH dan BPNT 2025, semoga bermanfaat.