Resmi Terdaftar Sebagai Penerima Bansos PKH di 2025? Begini Cara Mengecek Saldo Dana Bansosnya di ATM HIMBARA Menggunakan KKS

Sabtu 18 Jan 2025, 16:51 WIB
Cek di ATM Himbara untuk memastikan pencairan saldo Dana PKH sudah cair atau belum. (Sumber: unsplash/Ali Mkumbwa/Edited Dadan Triatna)

Cek di ATM Himbara untuk memastikan pencairan saldo Dana PKH sudah cair atau belum. (Sumber: unsplash/Ali Mkumbwa/Edited Dadan Triatna)

Untuk informasi lebih lanjut mengenai jadwal pencairan, sebaiknya tanyakan kepada petugas desa/kelurahan. Jika Anda pencairannya melalui PT Pos Indonesia, silahkan bisa langsung menanyakannya ke kantor pos terdekat.

Mengecek saldo bansos PKH di ATM HIMBARA sangatlah mudah. Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat mengetahui jumlah dana bansos yang telah diterima.

Pastikan Anda selalu memperbarui informasi terkait program PKH, agar dapat memanfaatkan bantuan ini secara maksimal.

DISCLAIMER: Informasi dan prosedur yang diberikan bersifat umum dan dapat berubah sewaktu-waktu. Selalu pastikan untuk mengecek informasi terbaru melalui saluran resmi pemerintah atau bank penyalur.

Berita Terkait

News Update