Menkes Sarankan Pakai Asuransi Swasta selain BPJS, Warga Sebut Negara Gagal Penuhi Hak Kesehatan

Sabtu 18 Jan 2025, 23:50 WIB
Seorang pekerja memperlihatkan Kartu Indonesia Sehat dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS Kesehatan di kantornya di kawasan Palmerah, Jakarta Barat, Sabtu, 18 Januari 2025. (Sumber: Poskota/ Bilal Nugraha Ginanjar)

Seorang pekerja memperlihatkan Kartu Indonesia Sehat dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS Kesehatan di kantornya di kawasan Palmerah, Jakarta Barat, Sabtu, 18 Januari 2025. (Sumber: Poskota/ Bilal Nugraha Ginanjar)

"Kan sudah bayar BPJS Kesehatan, masa harus pakai asuransi kesehatan lain? Ya, mending pakai asuransi swasta sekalian, dong, kalau gitu," tuturnya.

Asiyah menyoroti ketidakmampuan BPJS menanggung seluruh obat untuk pasien. Padahal, program tersebut hadir untuk menjawab masalah tersebut.

"Kadang ada beberapa obat gak ke cover BPJS, tergantung sakitnya apa ya, jadi mau gak mau disuruh beli," paparnya.

Berita Terkait
News Update