Selain itu, pengguna WhatsApp juga kini dapat mengubah swa-foto langsung menjadi stiker, cukup mengetuk ikon Stiker.
Nantinya para pengguna akan melihat opsi kamera untuk langsung mengambil swa-foto dan membuat stiker.
Baca Juga: Cara Kloning Aplikasi WhatsApp Tanpa Install WA Mod di Android
Fitur stiker swa-foto saat ini hanya tersedia di aplikasi WhatsApp untuk Android.
Namun tak menutup kemungkinan bagi pengguna IOS yang juga akan segera diluncurkan.
Tak hanya sampai situ saja, WhatsApp juga akan menambahkan cara untuk langsung membagikan paket stiker dalam obrolan.
Fitur terakhir, WhatsApp menambahkan cara baru untuk bereaksi pada pesan dengan mengetuknya dua kali, lalu menggulir cepat melalui reaksi yang paling sering digunakan.
Hal tersebut merupakan UI yang disederhanakan daripada metode mengetuk dan menahan yang anda, untuk bereaksi pada obrolan.