Jangan Diabaikan! Ini Tips dan Trik Penting untuk Menggunakan Ponsel Android Anda

Jumat 17 Jan 2025, 10:55 WIB
Tips dan trik penggunaan handphone android. (Sumber: Pexels/Rahul Pandit)

Tips dan trik penggunaan handphone android. (Sumber: Pexels/Rahul Pandit)

Ponsel yang ditambahkan widget pada halaman utama akan mempermudah penggunaan karena pintasan instant yang muncul saat membuka perangkat.

Baca Juga: Layar Ponsel Sering Mati Saat Panggilan WhatsApp? Ini Solusinya

Untuk menambahkan widget, tekan lama pada halaman utama dan pilih menu tambahkan widget.

3. Tekan tombol power dua kali untuk membuka kamera

Beberapa perangkat telah dilengkapi tombol pintasan yang mempermudah pengguna dalam membuka aplikasi, salah satunya aplikasi kamera.

Klik dua kali tombol power untuk membuka kamera, cara ini mempercepat proses saat membutuhkan aplikasi kamera tanpa harus membuka kunci dan mencari ikonnya.

Baca Juga: Bahaya Mengisi Daya Ponsel dengan Aliran Listrik Berlebih, Dampak dan Cara Mencegahnya

4. Gunakan fitur hemat baterai

Fitur yang satu ini diciptakan untuk menghemat penggunaan baterai sehingga pengguna dapat lebih lama menggunakan ponsel.

Sesuai dengan namanya, fitur ini digunakan untuk menghemat baterai dan penggunaan serta mempertahankan kualitas baterai.

5. Rutin update

Baca Juga: Tips Cara Mengembalikan Aplikasi Bawaan dari Ponsel yang Terhapus

Berita Terkait

News Update