Baca Juga: Sinyal WiFi di Hp Android Anda Sering Putus Nyambung? Begini Cara Perbaikinya
3 Cara Blokir Situs Berbahaya di Google Chrome Lewat Hp Android
1. Aktifkan Filter SafeSearch di Google Search
- Buka aplikasi Google di hp Anda.
- Klik foto profil di pojok kanan atas.
- Pilih menu "Setelan".
- Klik opsi "Privasi & keamanan".
- Temukan menu "SafeSearch".
- Aktifkan Pemfilteran.
Baca Juga: Cara Cepat Ganti Password Instagram di HP dengan Mudah
2. Atur Privasi dan keamanan serta DNS
- Buka aplikasi Google Chrome di ponsel Anda.
- Klik titik 3 di pojok kanan atas dan pilih menu Setelan.
- Pilih opsi "Privasi dan keamanan".
- Klik menu "Safe Browsing".
- Pilih "Perlindungan yang ditingkatkan".
- Kembali ke laman Privasi dan keamanan, lalu aktifkan "Selalu gunakan koneksi aman".
- Klik dan aktifkan "Gunakan DNS aman".
- Kemudian pilih "Gunakan penyedia layanan saat ini".
Baca Juga: Cara Ampuh Membersihkan File Sampah Tersembunyi di HP Android
3. Aktifkan Filter SafeSearch di Google Chrome
- Kembali ke laman utama Google Chrome.
- Ketik sesuatu di kolom pencarian, lalu klik search.
- Klik foto profil di pojok kanan atas dan pilih menu "Setelan lainnya".
- Pilih "SafeSearch".
- Aktifkan Pemfilteran SafeSearch.
Demikian informasi dari 3 cara memblokir situs berbahaya di Google Chrome lewat hp Android. Semoga bermanfaat dan membantu.