Hingga akhirnya, pelaku berhasil diamankan oleh warga yang berada di lokasi tersebut.
Polisi juga mengamankan sejumlah barang bukti berupa satu unit sepeda motor, STNK, satu senjata tajam, 2 dompet, handphone dan uang tunai.
Atas adanya kejadian pencurian tersebut, dikatakan korban pemilik toko handphone itu mengalami kerugian hingga Rp6,9 juta.
Baca Juga: Dua Maling Motor Kepergok Warga saat Melancarkan Aksinya, Satu Pelaku Tewas Diamuk Massa
"Pelaku dapat diamankan oleh warga sekitar. Atas kejadian ini korban mengalami kerugian Rp6,9 juta," kata Devrat.