Hanya KPM Terdata yang Berhak Terima Bansos, Lakukan Cara Ini untuk Ketahui Daftar Penerima!

Kamis 16 Jan 2025, 19:48 WIB
Periksa daftar penerima bansos lewat handphone. (Sumber: Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Periksa daftar penerima bansos lewat handphone. (Sumber: Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Kemudian, lewat cara Aplikasi Cek Bansos Kemnsos Anda bisa memeriksa daftar penerima bansos berikut ini:

  1. Unduh dan install aplikasi Cek Bansos Kemensos
  2. Registrasi menggunakan data pribadi
  3. Masukkan NIK, KTP, nama dan alamat email
  4. Setelah login, pilih menu 'Cek Bansos'
  5. Ikuti instruksi untuk memasukkan data
  6. Klik 'Cari Data'

Baca Juga: BLT BBM Mulai Dicairkan Januari 2025, Cek NIK KTP Penerima Bansos Melalui Laman Ini

Setelah nama dan data diri Anda terdaftar, pantau selalu informasinya untuk ketahui kapan proses pencairan bantuan tersebut dilakukan.

Berita Terkait

News Update