Dana Bansos Kemensos Rp375.000 dari Pemerintah Cair ke Rekening Himbara KPM Kriteria Anak Sekolah SMP di Awal Tahun 2025, Inilah Info Selengkapnya

Kamis 16 Jan 2025, 10:19 WIB
Dana Bansos PKH dicairkan kembali di tahun 2025 kepada para KPM terdata di DTKS kategori anak sekolah SMP. (Canva)

Dana Bansos PKH dicairkan kembali di tahun 2025 kepada para KPM terdata di DTKS kategori anak sekolah SMP. (Canva)

POSKOTA.CO.ID - Pemerintah kembali melanjutkan penyaluran bantuan sosial (Bansos) di tahun 2025 diberikan kepada KPM untuk kategori anak sekolah SMP sebesar Rp375.000.

Melalui Kementerian Sosial Republik Indonesia (Kemensos RI) sudah memastikan salah satu program keluarga harapan (PKH) kategori anak sekolah SMP sebesar Rp375.000 akan dicairkan di awal tahun 2025 ini.

Bansos Program Keluarga Harapan (PKH) adalah program bantuan sosial bersyarat yang diberikan oleh Kementerian Sosial (Kemensos) kepada keluarga untuk anak sekolah.

Baca Juga: SELAMAT NIK e-KTP Anda Lolos Sebagai Penerima Saldo Dana Rp600.000 dari Subsidi Bansos PKH 2024, Cek Selengkapnya!

PKH bertujuan untuk mengurangi kemiskinan dan meningkatkan akses keluarga miskin terhadap pendidikan dan layanan kesehatan.

Selain Bansos PKH kategori anak sekolah SMP, ada 6 lainnya bansos disalurkan oleh pemerintah.

Jumlah Uang Penerima Bansos PKH Cair di Tahun 2025

Baca Juga: Saldo Dana Bansos PKH Tahap 1 Januari 2025 Cair Rp.600.000, Apakah NIK e-KTP Atas Nama Anda Termasuk sebagai Penerima?

1. Ibu hamil dapat Rp750.000 (3 bulan sekali cairnya)

2. Ibu dengan bayi 0-11 bulan dapat Rp750.000 (3 bulan sekali cairnya).

3. Disabilitas dapat Rp600.000 (setiap 3 bulan sekali cairnya).

Baca Juga: NIK KTP Atas Nama Kamu Berhasil Terima Saldo Dana Rp1.500.000 dari Subsidi Bansos PKH 2024 Lewat Rekening BRI, Cek Wilayah Pencairannya!

Berita Terkait
News Update