Tutorial Transfer Data WhatsApp dari Android ke iPhone Tanpa Ribet

Senin 13 Jan 2025, 21:41 WIB
Mudahnya memindahkan data WhatsApp dari Android ke iPhone tanpa aplikasi tambahan. Ikut tutorial simpel ini dan nikmati chat WhatsApp di perangkat baru Anda. (Foto: Pinterest)

Mudahnya memindahkan data WhatsApp dari Android ke iPhone tanpa aplikasi tambahan. Ikut tutorial simpel ini dan nikmati chat WhatsApp di perangkat baru Anda. (Foto: Pinterest)

POSKOTA.CO.ID - Memindahkan data WhatsApp dari perangkat Android ke iPhone bisa menjadi hal yang sulit bagi beberapa orang, terutama jika Anda tidak ingin menggunakan aplikasi tambahan atau laptop.

Namun, kini ada cara terbaru yang mempermudah proses tersebut.

Berdasarkan informasi dari kanal YouTube Utep Channel, berikut adalah langkah-langkah yang dapat Anda ikuti untuk mentransfer semua chat dan data WhatsApp Anda dari Android ke iPhone.

Agar Anda tetap bisa menikmati pengalaman menggunakan WhatsApp yang sama di perangkat baru tanpa kehilangan data penting.

Baca Juga: Cara Membuat Stiker WhatsApp Pakai Foto Sendiri, Kreasikan Tanpa Aplikasi Tambahan

Cara Memindahkan WhatsApp dari Android ke iPhone

1. Perbarui WhatsApp di Android

Pastikan aplikasi WhatsApp di Android sudah diperbarui ke versi terbaru.

Kemudian, buka Google Play Store, cari WhatsApp, dan pastikan tidak ada pembaruan yang tersedia.

Jika sudah terbaru, lanjutkan ke langkah berikutnya.

2. Unduh Aplikasi Pindah ke iOS

Untuk memindahkan data WhatsApp, Anda perlu mengunduh aplikasi "Pindah ke iOS" dari Google Play Store.

Setelah itu, buka aplikasi dan ikuti proses pengaturan awal dengan memilih "Setuju" dan "Lanjutkan."

3. Reset iPhone

Agar proses transfer berjalan lancar, Anda perlu mereset iPhone terlebih dahulu.

Berita Terkait

5 Cara Ampuh Blokir Ilkan di HP Android

Senin 13 Jan 2025, 18:00 WIB
undefined

Cara Daftar Email Baru Melalui Hp

Senin 13 Jan 2025, 19:53 WIB
undefined
News Update