POSKOTA.CO.ID - Handphone (Hp) Xiaomi memiliki banyak fitur yang belum banyak diketahui orang, contohnya adalah menyembunyikan aplikasi.
Fitur satu ini bisa Anda gunakan untuk menyimpan aplikasi penting seperti m-Banking, e-Commerce, dan yang lain-lainnya dengan mudah.
Rahasia dan keamanan Anda dapat dipastikan bisa terjaga dengan mudah dan juga praktis apabila Anda menggunakan cara ini.
Baca Juga: Xiaomi Smart Band 9 Pro Punya Fitur eSIM dan GPS untuk Lari, Intip Spesifikasi Lengkapnya!
Xiaomi selalu memberikan kejutan dan juga inovasi yang sangat bermanfaat untuk para penggunanya dari tahun ke tahun.
Salah satu fitur yang sering dijadikan pembicaraan adalah fitur aplikasi tersembunyi yang bisa meningkatkan keamanan pada Hp para penggunanya.
Melalui fitur ini, Anda tidak hanya bisa menyimpan 1 namun banyak aplikasi yang menjadi sangat privasi dan juga penting untuk Anda.
Baca Juga: Intip Perbandingan Smartband Xiaomi Smart Band 9 dan Huawei Band 9, Lebih Baik yang Mana?
Cara untuk menggunakannya terbilang cukup mudah, sbab Anda hanya membutuhkan versi Operating System (OS) terbaru pada Hp Xiaomi Anda.
Apabila sudah diperbarui, maka Anda bisa langsung menggunakan fitur dari Hp Xiaomi tersebut tanpa syarat apapun, apabila belum, maka Anda diwajbkan untuk mengunduhnya terlebih dahulu.
Silakan simak informasi lebih lanjut terkait cara menyembunyikan aplikasi dengan fitur Xiaomi yang bisa Anda gunakan dengan mudah sebagai berikut.