Tips Aman Menggunakan Media Sosial, Jaga Privasi dan Keamanan Pakai Langkah Ini

Minggu 12 Jan 2025, 07:47 WIB
Tips amankan media sosial untuk jaga privasi dan keamanan. (Sumber: Pinterest/99design)

Tips amankan media sosial untuk jaga privasi dan keamanan. (Sumber: Pinterest/99design)

Pertimbangkan apakah informasi tersebut perlu untuk dibagikan dan apakah bisa disalahartikan oleh orang lain.

Menggunakan media sosial dengan bijak dan aman sangat penting untuk melindungi privasi dan keamanan data pribadi Anda.

Dengan mengikuti tips aman ini, Anda dapat menikmati pengalaman menggunakan media sosial tanpa khawatir akan risiko yang mungkin muncul.

Berita Terkait

News Update