Inilah Hasil Cek Bantuan Sosial PKH dan BPNT Januari 2025 di SIKS-NG

Minggu 12 Jan 2025, 19:51 WIB
Ilustrasi pencairan bantuan sosial. (Foto: Adam Taqwa Ganefin)

Ilustrasi pencairan bantuan sosial. (Foto: Adam Taqwa Ganefin)

Meski dana bantuan belum dicairkan, validasi dan verifikasi data calon penerima sedang dalam proses finalisasi.

Ini dilakukan untuk memastikan bantuan disalurkan tepat sasaran dan meminimalkan kesalahan data.

Dengan adanya percepatan penyaluran, diharapkan penyaluran bantuan sosial tahun 2025 berjalan lebih lancar dan tepat sasaran.

Pastikan Anda selalu mengikuti informasi resmi dari pemerintah atau Dinas Sosial setempat untuk mengetahui perkembangan terbaru.

Berita Terkait
News Update