Alhamdulillah! Saldo Rp1.800.000 dari 2 Bansos Cair Januari 2025, Bukan PKH dan BPNT

Sabtu 11 Jan 2025, 14:47 WIB
Bantuan sosial selain PKH dan BPNT. (Sumber: Pexels/Ahsanjaya)

Bantuan sosial selain PKH dan BPNT. (Sumber: Pexels/Ahsanjaya)

POSKOTA.CO.ID - Program bantuan sosial (bansos) saat ini tengah dalam proses penyaluran kepada KPM, selain PKH dan BPNT terdapat bantuan lainnya.

Seperti yang diketahui, Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) merupakan bansos reguler yang terus menyalurkan.

Bukan hanya PKH dan BPNT yang menyalurkan bantuan pada Januari 2025, dilansir dari kanal Youtube Info Bansos terdapat dua jenis program yang ikut menyalurkan bantuannya.

Bantuan tersebut adalah Program Indonesia Pintar (PIP) dan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD).

Baca Juga: NIK di KTP Anda Terpilih Menjadi Penerima Bansos BPNT Tahap 1 2025 Cairkan Saldo Rp400.000 di KKS, Begini Info Lengkapnya

Simak ulasan dan penjelasan lebih lengkapnya berikut ini!

Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD)

Bantuan yang akan cair yang pertama adalah Bantuan Langsung Tunai Dana Desa atau BLT-DD, diketahui bantuan ini akan menyalurkan dana Rp900.000 dalam setiap tiga bulan.

Setiap daerah memiliki jadwal yang berbeda-beda, di beberapa tempat mungkin akan menyalurkan bantuan satu bulan terlebih dahulu.

Baca Juga: Bansos BPNT-PKH Januari 2025 Cair? Ini Penjelasan dan Cara Ceknya

Jika kesiapan anggaran daerah tersebut sudah memenuhi, maka KPM berhak mendapatkan bantuan sebesar Rp900.000 pada bulan Januari 2025.

Tetapi, jika daerah tersebut belum memenuhi kesiapan anggaran, kemungkinannya akan dicairkan satu bulan terlebih dahulu Rp300.000 untuk bulan Januari.

Berita Terkait
News Update