NIK e-KTP yang Tercantum di DTKS Bisa Mendapatkan Dana Bansos dari Pemerintah, Cek Status Penerima Bansos BPNT dengan Cara Berikut

Jumat 10 Jan 2025, 23:39 WIB
Gunakan NIK e-KTP untuk cek status penerima bansos BPNT. (Sumber: Poskota/Santi Santika)

Gunakan NIK e-KTP untuk cek status penerima bansos BPNT. (Sumber: Poskota/Santi Santika)

Yuk buruan gunakan cara tersebut, kalau nama Anda sesuai e-KTP tercantum sebagai penerima bansos, maka dana akan didapatkan.

Jika nama Anda tidak tercantum, pastian bahwa Anda pernah mendaftar bansos ini. Kalau belum pernah mendaftar, bisa mendaftar secara mandiri di ponsel melalui Aplikasi Cek Bansos.

Disclaimer: Proses penyaluran dana bansos hanya diketahui jelas oleh pemerintah.

Berita Terkait

News Update