Jadwal dan Langkah Pencairan KLJ pada Awal Tahun 2025

Kamis 09 Jan 2025, 09:31 WIB
Jadwal dan Langkah Pencairan KLJ pada Awal Tahun 2025 (Sumber: Pinterest)

Jadwal dan Langkah Pencairan KLJ pada Awal Tahun 2025 (Sumber: Pinterest)

Tahap 4: Oktober-Desember

Untuk tanggal pastinya soal pencairan dana bantuan KLJ tahap 1, diprediksi disalurkan mulai pertengahan hingga akhir Januari 2025.

Masyarakat disarankan untuk memeriksa pengumuman resmi dari situs dan media sosial resmi.

Baca Juga: Langkah Mencairkan Bantuan KLJ 2025, Penerima Wajib Tahu!

Media sosial dan situs resmi DKI Jakarta

1. Media sosial: Instagram, Twitter, atau Facebook Dinas Sosial DKI Jakarta.

2. Situs resmi: siladu.jakarta.go.id

Langkah mencairkan dana bantuan KLJ 2025

1. Pastikan Status Anda Aktif sebagai Penerima:

Periksa status penerimaan bantuan melalui informasi yang diberikan oleh Dinas Sosial atau aplikasi terkait seperti Jakarta Kini (JAKI).

2. Kunjungi Bank DKI Terdekat:

Datang ke kantor cabang Bank DKI terdekat untuk mencairkan dana bantuan.

3. Bawa Dokumen yang Dibutuhkan:

Kartu KLJ atau kartu yang terkait sebagai bukti penerima manfaat dan KTP sebagai identitas penerima.

Berita Terkait

Syarat dan Cara Daftar Bansos KLJ 2025

Sabtu 28 Des 2024, 08:33 WIB
undefined

News Update