Cara Menghubungkan Handphone ke Sistem Apple CarPlay dan Android Auto di Mobil Anda

Kamis 09 Jan 2025, 17:00 WIB
Sambungkan handphone Anda dengan sistem Apple CarPlay dan Android Auto. (Sumber: Pexels/George Dolgikh)

Sambungkan handphone Anda dengan sistem Apple CarPlay dan Android Auto. (Sumber: Pexels/George Dolgikh)

Sama seperti CarPlay, Android Auto juga dapat dihubungkan melalui dua cara:

Dengan Kabel USB

  1. Pastikan mobil dalam keadaan parkir (P).
  2. Hubungkan perangkat Android ke port USB di mobil menggunakan kabel USB.
  3. Ikuti petunjuk yang muncul di layar ponsel dan layar mobil. Anda mungkin perlu mengunduh aplikasi Android Auto jika belum terpasang.
  4. Ikon Android Auto akan muncul di layar infotainment mobil.

Tanpa Kabel (Nirkabel)

  1. Pastikan mobil dan perangkat Android Anda mendukung Android Auto nirkabel.
  2. Aktifkan Bluetooth di perangkat Android Anda.
  3. Ikuti petunjuk di layar mobil untuk menghubungkan perangkat Anda.

Baca Juga: Tips dan Trik Jitu Membeli Handphone Second Berkualitas

Kesimpulan

Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat dengan mudah menghubungkan smartphone Anda ke sistem infotainment mobil melalui Apple CarPlay atau Android Auto.

Nikmati pengalaman berkendara yang lebih aman, nyaman, dan terhubung.

Berita Terkait

News Update