Syarat Mendapatkan Bansos BPNT 2025, Segera Cek untuk Memastikan Kelayakan Anda

Selasa 07 Jan 2025, 09:59 WIB
Ilustrasi penerima saldo dana bansos BPNT (Sumber: Instagram/@bansoss___2024)

Ilustrasi penerima saldo dana bansos BPNT (Sumber: Instagram/@bansoss___2024)

KPM dapat melakukan pengecekan saldo dana bansos BPNT 2025 dengan cara berikut ini.

  1. Buka browser dan kunjungi laman cekbansos.kemensos.go.id
  2. Pilih provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa
  3. Masukkan nama penerima manfaat
  4. Ketik empat huruf kode dengan sesuai
  5. Ketuk 'Cari Data' untuk melihat hasil pengecekan
  6. Selesai, status penerimaan bansos akan ditampilkan

Demikian informasi mengenai syarat mendapatkan bansos BPNT 2025 beserta beberapa hal penting yang perlu Anda ketahui.

Disclaimer: Pencairan bantuan dilakukan melalui KKS bank penyalur atau kantor pos, bukan lewat dompet digital DANA, OVO, GoPay, atau semisalnya.

Berita Terkait
News Update