Pelaksanaan MBG di Jakarta Belum Merata, Orang Tua Murid Kecewa

Selasa 07 Jan 2025, 14:53 WIB
Siswa SMP Negeri 191 Jakarta, Kebon Jeruk, Jakarta Barat belum kebagian program makan bergizi gratis. (Sumber: Poskota/Pandi Ramedhan)

Siswa SMP Negeri 191 Jakarta, Kebon Jeruk, Jakarta Barat belum kebagian program makan bergizi gratis. (Sumber: Poskota/Pandi Ramedhan)

"Kan jadi gak bikin bekal makanan, paling cuma bekalin uang aja," paparnya.

Salah satu siswa, Lutfia, 14 tahun menanti program MBG yang sudah mulai berjalan di beberapa sekolah ini. Menurut dia, program MBG ini berdampak pada kesehatan.

"Jadi gak jajan sembarangan, kan udah kenyang," kata Lutfia.

Siswi kelas 8 yang juga aktif di kegiatan OSIS ini berharap jika memang pelaksanaan MBG telah siap dilaksanakan di sekolahnya, ada tambahan gizi dari susu.

Berita Terkait

News Update