Blokir Iklan di HP Android Tanpa Aplikasi Tambahan dengan 5 Cara Ini

Senin 06 Jan 2025, 07:47 WIB
Cara efektif untuk mengatasi iklan yang mengganggu di HP Anda tanpa aplikasi tambahan. (Sumber: Pinterest)

Cara efektif untuk mengatasi iklan yang mengganggu di HP Anda tanpa aplikasi tambahan. (Sumber: Pinterest)

Beberapa aplikasi Android menampilkan iklan sebagai bagian dari model bisnis mereka, terutama aplikasi gratis.

Meskipun Anda tidak bisa sepenuhnya menghilangkan iklan tanpa berlangganan atau membeli versi premium aplikasi tersebut.

Anda juga bisa mengurangi frekuensi tampilnya iklan dengan menonaktifkan beberapa pengaturan iklan di dalam aplikasi.

4. Matikan Iklan Personalize di Pengaturan Google

Google juga menampilkan iklan yang dipersonalisasi berdasarkan preferensi Anda, yang sering kali terlihat lebih mengganggu.

Anda dapat mengurangi atau menonaktifkan iklan yang dipersonalisasi ini langsung dari pengaturan Google di ponsel Android.

5. Gunakan Mode Pesawat

Saat Anda tidak membutuhkan koneksi internet, mengaktifkan mode pesawat bisa menjadi cara cepat untuk memblokir iklan.

Karena mode pesawat menonaktifkan semua koneksi data dan jaringan, iklan yang memerlukan data atau koneksi internet tidak akan muncul.

Cobalah lima cara diatas untuk mengurangi gangguan iklan di HP Android yang menghalangi kenyamanan Anda tanpa harus mengunduh aplikasi tambahan.

Berita Terkait
News Update