Membuat dan Mengirim Link DANA Kaget
- Pilih DANA Kaget di Semua Layanan
- Silahkan Anda buka aplikasi DANA, selanjutnya pilih menu Semua Layanan. Lalu cari opsi DANA Kaget dan klik untuk memulai.
- Pilih dan Tap Desain Amplop
- Selanjutnya silahkan Anda pilih desain amplop digital yang sesuai dengan selera. Lalu silahkan Klik desain tersebut untuk melanjutkannya.
- Tuliskan Pesan
- Selanjutnya, Anda bisa menyematkan pesan untuk penerima saldo DANA yang dikirmkan.
- Silahkan Atur Jumlah Penerima dan Nominal yang Akan Diberikan
- Hal tersebut untuk menentukan berapa jumlah penerima, serta saldo DANA yang akan diberikan termasuk metodenya mau acak atau sama rata.
- Silahkan Bagikan Link DANA Kagetnya
- Jika semua proses telah selesai, lanjutkan dengan mengklik Buat Link. Selanjutnya silahkan salin tautan tersebut lalu silahkan Anda bagikan, baik melalui aplikasi pesan atau media sosial.
Baca Juga: Cukup Klik Sekali, Terima Saldo Gratis hingga Rp48.000 dari Link DANA Kaget
Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat membagi saldo DANA Gratis dengan mudah dan aman.
Pastikan untuk selalu menjaga kerahasiaan data akun Anda agar terhindar dari risiko penyalahgunaan. Selamat berbagi!
DISCLAIMER: Fitur dan tata cara bagi-bagi saldo DANA gratis dapat berubah sewaktu-waktu. Selalu cek pembaruan terbaru dari aplikasi DANA untuk informasi yang lebih akurat.