POSKOTA.CO.ID - Pemerintah resmi berencana mempercepat menyalurkan bansos Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) sebesar Rp400.000 alokasi tahap 1 alokasi Januari Februari 2025 ke rekening Himbara.
Pencairan bansos BPNT ini dipercepat dikarenakan pemerintah berharap bisa meringankan warga kurang mampu menghadapi kenaikan pajak PPN.
Nantinya, bagi para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) untuk segera mengambil Bansos BPNT jika sudah resmi informasi dana dibagikan ke rekening Himbara masing-masing.
Baca Juga: Siapkan NIK e-KTP dan KK! Inilah Cara Daftar Bansos BPNT
Melalui laman resmi Kemensos RI bahwa pencairan percepatan dana bansos ini diberikan kepada warga yang sudah terdata di DTKS.
Sementara itu, jika dilihat dari tahun sebelumnya bahwa pencairan dana bansos BPNT selain pencairan via bank Himbara, ada juga pemerintah menyalurkan dana bansos BPNT ini via PT Pos sebesar Rp1.200.000.
Namun untuk pencairan PT Pos harus mendapatkan undangan resmi yang dibagikan oleh pendamping sosial yang ada di kantor desa atau kelurahan setempat.
Baca Juga: NIK KTP Anda Termasuk Daftar KPM Saldo Dana Bansos Rp400.000 BPNT 2025, Kapan Cair?
Bagi KPM khusus pencairan PT Pos harus mendapatkan undangan pengambilan Dana Bansos BPNT yang sudah ditentukan oleh pemerintah.
Jadi dana bansos BPNT ini tidak semua warga menerima bantuan tersebut.
Cara Cek Penerima Bansos BPNT Pencairan Awal Tahun 2025
Baca Juga: Siapkan NIK e-KTP dan KK! Inilah Cara Daftar Bansos BPNT