Program ini akan disalurkan kepada 19,47 juta penerima dengan kategori, siswa sekolah, ibu hamil, dan balita.
Dengan adanya program ini adalah salah satu cara untuk meningkatkan kualitas gizi untuk masyarakat Indonesia.
Dengan hadirnya tambahan 4 bantuan sosial ini tentunya bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat yang berasal dari keluarga miskin atau kurang mampu.