Layar Hp Android Tiba-Tiba Blank Hitam? Simak Cara Mengatasinya

Minggu 05 Jan 2025, 10:03 WIB
Ilustrasi layar hp blank hitam. (Pexels/John-Mark Smith)

Ilustrasi layar hp blank hitam. (Pexels/John-Mark Smith)

POSKOTA.CO.ID - Beberapa masalah hp eror kerap dialami oleh pengguna android, satu di antaranya layar yang tiba-tiba nge-blank hitam.

Lantas, bagaimana caranya untuk mengatasi hp yang tiba-tiba blank? Simak penjelasannya berikut ini.

Sebelum mengatasi layar hp nge-hang atau nge-blank, pastikan kamu mengetahui penyebab terjadinya eror tersebut.

Ada dua hal yang menyebabkan layar hp hitam secara tak terduga, yaitu masalah perangkat keras dan masalah perangkat lunak.

Baca Juga: Tips Mengatasi Hp Vivo yang Lemot, Silakan Cek!

Masalah perangkat keras meliputi layar rusak, komponen internal bermasalah, kerusakan akibat air, dan lain sebagainya.

Adapun masalah pada perangkat lunak bisa disebabkan oleh aplikasi tertentu, sistem operasi, atau adanya data yang rusak.

Cara Mengatasi Layar Hp Blank Hitam

Berikut cara mengatasi layar hp yang tiba-tiba blank hitam.

1. Restart

Kamu bisa memuat ulang hp secara paksa dengan menekan dan tahan tombol power selama 10-20 detik.

Dengan me-restart hp, sistem akan bekerja untuk reboot dan mengatasi bug yang terjadi.

2. Periksa Malware

Lakukan pemeriksaan terhadap beberapa aplikasi. Bisa jadi permasalahan layar blank disebabkan indikasi dari aplikasi asing yang teridikasi malware.

Berita Terkait

Cara Cek Kontak WhatsApp Dihapus

Minggu 05 Jan 2025, 09:16 WIB
undefined
News Update