Baca Juga: 2 Cara Mudah Menghilangkan Iklan yang Muncul Tiba-Tiba di HP
- Tidak Menonaktifkan Sinkronisasi:
- Sinkronisasi data dengan akun cloud memang memudahkan, akan tetapi jika terlalu banyak akun yang disinkronkan, proses tersebut dapat memakan banyak sumber daya dan memperlambat HP.
- Membiarkan Banyak Aplikasi Berjalan di Latar Belakang:
- Aplikasi yang berjalan di latar belakang akan terus mengonsumsi RAM dan baterai yang ada di HP Kamu.
- Untuk mengatasi masalah ini, kamu bisa menutup aplikasi yang tidak sedang digunakan atau menggunakan fitur pengelola tugas.
Guna mengatasi hal tersebut, ada beberapa cara yang bisa kamu coba untuk dilakukan agar HP kamu tidak lemot.
Baca Juga: Ketahui Sekarang! Fungsi Mode Pesawat di HP Anda
Solusi Mengatasi HP Lemot
- Pastikan kamu menghapus aplikasi yang tidak digunakan
- Pastikan selalu update, atau perbaharui Sistem Operasi (OS)
- Sebaiknya kurangi penggunaan widget dan live wallpaper
- Jika tidak terlalu penting, sebaiknya nonaktifkan sinkronisasi
- Pastikan kamu sudah menutup aplikasi yang berjalan di latar belakang
Membersihkan data, merupakan salah satu langkah awal yang baik untuk meningkatkan kinerja HP yang kamu miliki.
Namun, untuk mendapatkan hasil yang maksimal, kamu perlu melakukan beberapa langkah tambahan seperti yang telah disebutkan di atas.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Iklan Mengganggu di HP Secara Permanen
Dengan mengikuti tips-tips di atas, diharapkan HP kamu dapat kembali berlari kencang dan memberikan pengalaman pengguna yang lebih baik.
DISCLAIMER: Informasi yang disajikan dalam artikel ini bersifat umum dan hanya untuk tujuan informatif. Informasi ini tidak dimaksudkan sebagai pengganti saran profesional. Selalu konsultasikan dengan ahli atau profesional terkait sebelum mengambil keputusan berdasarkan informasi yang diberikan.