Cara Mengatasi Suara Tidak Terdengar Saat Mengangkat Telepon

Minggu 05 Jan 2025, 11:04 WIB
Cara mengatasi suara yang hilang saat mengangkat telepon. (Foto: Canva)

Cara mengatasi suara yang hilang saat mengangkat telepon. (Foto: Canva)

POSKOTA, CO.ID- Duh, bikin kesal. Suara tidak terdengar disaat anda mengangkat telepon? Yuk, simak cara mengatasinya di sini dengan baik dan benar, ya.

Pernahkah anda mengalami masalah saat menerima telepon, di mana suara dari lawan bicara tidak terdengar? Masalah ini cukup mengganggu.

Terutama jika anda harus menerima panggilan penting. Maka, di sini akan membahas beberapa penyebab umum dan cara mengatasi suara yang tidak terdengar saat mengangkat telepon.

Baca Juga: Lupa Password Sosial Media? Coba Beberapa Langkah Mudah Ini untuk Mengatasinya!

Melansir dari sumber YouTube milik Syam Kapuk, mengatakan bahwa jika anda sedang mengalami masalah ini, anda harus cari tahu terlebih dahulu apa penyebabnya.

Nah, beberapa penyebabnya yaitu karena speaker atau mikrofon bermasalah. Debu atau kerusakan hardware bisa menganggu kualitas suara.

Kemudian, koneksi jaringan lemah. Jaringan yang buruk dapat menyebabkan suara terputus-putus atau hilang sehingga suara tak terdengar.

Baca Juga: Hp Muncul Iklan Terus? Simak Cara Mudah untuk Mengatasinya di Sini!

Lalu, pengaturan telepon yang salah. Pengaturan volume atau aplikasi pihak ketiga bisa mempengaruhi fungsi suara. Dan, kerusakan sistem atau software.

Seperti, bug atau kesalahan pada sistem operasi juga bisa menjadi penyebabnya. Yuk, simak di bawah ini cara mengatasinya sampai akhir.

1. Periksa Volume dan Mode Ponsel

Hal pertama yang harus dilakukan adalah memastikan volume telepon anda sudah dalam kondisi maksimal dan ponsel tidak dalam mode diam atau headphone.

Berita Terkait

Cara Menghapus Halaman PDF di HP Android

Sabtu 04 Jan 2025, 22:50 WIB
undefined

Cara Mengunci Chat WhatsApp di HP

Sabtu 04 Jan 2025, 23:27 WIB
undefined
News Update