Dampak yang dimaksud tersebut yaitu waktu mengecas menjadi lebih lama dan baterai akan cepat rusak.
2. Lepas Case Hp
Cara kedua yaitu Anda harus melepas case atau pelindung hp terlebih dahulu baik itu yang berbahan dasar plastik atau silikon jika ingin mengecas.
Hal tersebut dilakukan agar panas pada hp saat dicas bisa keluar secara merata sehingga tidak membuat smartphone overheat.
3. Cas Hp sebelum 20 Persen
Kemudian cara ketiga adalah Anda disarankan untuk cas hp sebelum 20 persen dan mencabutnya ketika sudah 80-90 persen.
Tujuannya yaitunagar hp tidak menerima panas cukup lama sehingga memper panjang usia lifespan baterai pada smartphone.
4. Jangan Cas Hp di Permukaan Kasar
Selanjutnya, Anda bisa mengecas hp di permukaan kasar seperti meja atau lantai. Disarankan tidak meletakkannya di permukaan halus seperti kasur karena bersifat menyerap panas.
Hal tersebut tentu memicu hp meledak dan insiden kebakaran yang merugikan kingkungan sekitar Anda.
5. Jangan Mainkan Hp saat Dicas
Cara terakhir atau kelima adalah Anda tidak diperbolehkan memainkan hp saat dicas karena suhu di dalamnya menjadi tidak stabil serta cepat panas.
Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait cara cas hp yang benar, semoga bermanfaat.