Untuk menghapus cache Chrome melalui aplikasi, ikuti langkah-langkah mudah berikut ini:
- Buka aplikasi Chrome
- Pilih ikon titik tiga pada bagian kanan atas
- Selanjutnya pilih 'Riwayat'
- Kemudian pilih 'Hapus data pencarian'
Baca Juga: Tips Mengatasi Hp Vivo yang Lemot, Silakan Cek!
Apa yang akan terjadi jika Anda menghapus cache pada browser maupun aplikasi yang terpasang pada handphone?
Beberapa setelah pada situs akan dihapus, seperti jika Anda telah login pada situs atau aplikasi, maka perlu login kembali.